"TFLM adalah singkatan dari Teknik Fabrikasi Logam dan Manufaktur (SMK Program 4 Tahun)
TFLM merupakan jurusan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang mempelajari perancangan, pembuatan, dan pemeliharaan mesin.
TFLM merupakan salah satu Kompetensi Keahlian di bidang Teknologi dan Rekayasa.
Jurusan ini dapat memberikan peluang besar untuk mewujudkan industri mesin di masa depan.
Lulusan TFLM diharapkan memiliki kompetensi keahlian yang unggul, berjiwa wirausaha, dan berdaya saing global."