"SMA Muhammadiyah 1 Semarang yaitu sekolah yang mencetak hafidz qurani, memberikan bimbingan dan menjadi fasilitator peserta didik untuk mengikuti study lanjut ke perguruan tinggi negeri maupun swasta, baik di dalam maupun luar negeri. Selain itu, sekolah ini berbasis digital, yang dapat mencetak wirausaha dengan desain grafisnya."