"Kantor Pelayanan, Penyuluhan, dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Tanah Grogot merupakan kantor pajak yang melakukan pelayanan perpajakan antara lain pendaftaran NPWP, pengukuhan PKP, permintaan kembali NPWP/SKT/SPPKP, dll serta melakukan kegiatan konsultasi perpajakan dengan wilayah kerja di Kabupaten Paser."