"Sekolah Harapan Bangsa adalah sekolah dan perangkat belajar mengajar yang memenuhi standar pendidikan nasional maupun global. Fasilitas olahraga, perpustakaan, ruang multimedia di setiap kampus, laboratorium sains, ruang kesehatan, hingga sistem keamanan baik personil maupun teknologi cctv di setiap sudut gedung Sekolah Harapan Bangsa."