Area pelayanan: Merak Batin dan area di sekitarnya
"SMA negeri 2 natar berdiri sejak 12 januari 2011 terletak di dusun 04 desa pancasila kecamatan natar kabupaten lampung selatan. berdirinya sekolah SMA negeri 2 natar semoga bisa menjadi penunjang kualitas pendidikan anak bangsa dan putra-putri daerah. mengingat dengan perkembangan zaman yang semakin modern maka kulitas pendidikan harus mengikuti perkembangan zaman demi meningkatkan kualitas sumber daya manusia. atas dasar kemajuan zaman modern dan demi meningkatkan sumber daya manusia (SDM) indonesia menerapkan wajib belajar 12 tahun. demi mendukung tersebut terkhusus di provinsi lampung sMA negeri 2 natar berdiri sebagai wujud realisasi wajib belajar 12 tahun untuk putra-putri daerah"
Menjadi bagian dari keluarga besar SMA NEGERI 2 NATAR merupakan hal yang luar biasa. Selain mendidik secara akademik, siswa juga diberikan pendidikan non akademik serta pengasahan soft skil. Luar Biasa!
Lembaga pendidikan dengan budaya sekolah yang ramah terhadap peserta didiknya tentu dengan fasilitas yang memadai. Tolerasansi, kepedulian, kedisiplinan & kopetensi diri bisa kalian dapatkan dan tingkatkan dilembaga ini baik sebagi guru …Selengkapnya